Ka.KPR Rutan Kelas IIB Kota Agung Menangapi Berita Dugaan Pungli.

Tanggamus - MediaOnlineNews. Viralnya berita Rutan Kelas IIB Kota Agung terkait dugaan pungutan liar yang di tayangkan oleh Media Online yang berjudul Rutan Kelas II B Kota Agung Keluarga Narapidana keluhkan banyak biaya tambahan yang di duga menjadi arena pungli. akhirnya mendapatkan tanggapan tegas dari Kepala Rutan (KARUTAN) Yang di wakili Ka.KPR sekira pukul 13.00 WIB. Sabtu siang 12/11/2022. Tanggapan tersebut di sampaikan oleh Kepala Rutan yang di wakili KA.KPR Rutan kelas IIB Kota Agung lama Boynaldo Gultom melalui sambungan telepon seluler nya. Berhubung Ka.Rutan belum ada di Rutan Boy Menyampaikan, saya sebagai KA.KPR yang akan segera mendalami informasi dugaan pungli tersebut, bila terdapat petugas kami melakukan hal tersebut maka tidak ada toleransi, Karutan akan menindak tegas petugas rutan Kota Agung jika melakukan penyimpangan tugas berupa pungli, "ungkapnya Sementara di Rutan kelas IIB Kota Agung, Habibie Agusman, Kepala Pengamanan Ruta...